Thinkway Logo

Jabar Alokasikan Rp114 Miliar Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau 2019

Pemerintah Provinsi Jawa Barat menganggarkan Rp114 miliar Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) untuk dialokasikan total pada dua dinas di 2019. Kedua dinas tersebut adalah Dinas Kesehatan dan Dinas…

Read More

Pemanfaatan Pajak dan Cukai Rokok di Indonesia

Presiden Joko Widodo telah menandatangani Peraturan Presiden Nomor 28 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan Nasional. Perpres ini merupakan perubahan atas Perpres Nomor 12 Tahun 2013 tentang Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)…

Read More

Pembahasan RUU Pertembakauan Diperpanjang Lagi

“Apakah pengesahan perpanjangan pembahasan RUU dan Non-RUU ini dapat disetujui?” kata Utut Adianto pada rapat paripurna DPR Selasa (19/03/2019).  Dengan serempak, anggota rapat menjawabnya. “setuju.”  Tok tok tok, palu yang…

Read More

Ekspor Rokok dan Cerutu Mengepul Hingga USD 931,6 Juta

Industri Hasil Tembakau (IHT) merupakan salah satu sektor manufaktur yang mampu memberikan kontribusi besar terhadap penerimaan devisa, yakni melalui ekspor produk rokok dan cerutu. Pada tahun 2018, nilai ekspor rokok dan cerutu mencapai USD931,6 juta atau meningkat…

Read More

DPR Minta Kemendagri Tertibkan Perda Bermasalah

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) berhak memberikan tindakan tegas terhadap pemerintah daerah yang melahirkan peraturan daerah (perda) yang tidak pro dengan investasi, serta bertentangan dengan peraturan yang ada di atasnya, termasuk…

Read More

Kebijakan Perpajakan Belum Mendukung Desa Wisata

Industri pariwisata menjadi salah satu sektor yang dikembangkan tahun ini mengingat kontribusinya pada devisa tergolong besar. Untuk mendorong sektor ini, Kementerian Pariwisata pun melakukan program percepatan pengembangan pondok wisata atau homestay desa…

Read More

Serapan Dana Bagi Hasil Cukai Tembakau Jabar rendah

Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Iwa Karniwa mengatakan serapan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBH CHT) tahun 2018 di Provinsi Jawa Barat masih rendah, yakni hanya sebesar 30 persen.…

Read More

Ini Langkah Pemerintah Dukung Industri Tembakau

Industri pengolahan hasil tembakau memiliki peranan penting bagi ekonomi nasional. Oleh karena itu, pemerintah mengeluarkan beberapa kebijakan untuk mendukung pengembangan industri ini. Menteri Perindustrian (Menperin) Airlangga Hartarto mengatakan pada tahun lalu,…

Read More

Kota Malang Punya Industri Pengolah Tembakau Terbanyak di Jawa Timur

Pada sisi bisnis, usaha rokok dibatasi dengan PP No 39 Tahun 2014 tentang Daftar Bidang Usaha yang Terbuka dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal. PP ini ditindaklanjuti dengan Peraturan Menteri…

Read More

Produksi Tembakau di Jawa Timur Terpengaruh Cuaca

Berdasarkan data Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Timur, produksi tembakau di Jawa Timur selama tahun 2010 – 2016 cenderung mengalami penurunan, sampai dengan tahun 2016 hanya mencapai 42 ribu ton. Kabupaten…

Read More