Potret

Tembakau Samosir yang Menjanjikan Petani

Bukan hanya lahan di Tanah Deli saja tampaknya yang mampu menghasilkan tanaman tembakau. Para petani di luar kawasan Tanah Deli tersebut kini juga bisa menikmati hasil tanaman bernilai tinggi tersebut.   Selama ini, lahan kawasan Tanah Deli yang meliputi dua kabupaten bertetangga dengan Kota Medan, yakni Kabupaten Deliserdang dan Kabupaten Langkat menjadi tumpuan untuk bercocoktanam tanaman […]

Potret

Tanam Tembakau di Samosir: Modal Rp1 Juta, Hasil Rp15 Juta

Sejauh ini, masyarakat petani di Kabupaten Samosir masih kepada pengembangan pertanian padi, bawang, kopi, coklat, cabai, kacang dan jagung. Belum pernah mencoba untuk mengembangkan tembakau yang ternyata cocok dikembangkan di Kabupaten Samosir. Salah seorang petani tembakau, warga Desa Pardugul, Kecamatan Pangururan, Dismawan Sitanggang (41), sudah 2 tahun mengembangkan tanaman tembakau di Samosir. Menurutnya, tembakau sangat […]

Potret

Dinas Pertanian Kabupaten Blitar Gelar Sekolah Lapang Bagi Petani Tembakau

Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) dari Kementerian Keuangan yang diterima oleh Kabupaten Blitar sebagai salah satu daerah penghasil tembakau dipergunakan seoptimal mungkin untuk pembangunan daerah. Salah satu sasarannya adalah para petani tembakau. Kegiatan pemberdayaan petani tembakau dilaksanakan oleh Pemkab Blitar melalui Dinas Pertanian dan Pangan dengan gelar Sekolah Lapang Good Agricultural Practices (SLGAP). […]

Potret

Ribuan Tumpeng Saksikan Ikhtiar Bersama Tata Niaga Tembakau

Ribuan tumpeng di arak keliling kota Temanggung dan tumpah ruah di Alun-alun Temanggung, kemarin. Puluhan ribu orang juga menjadi saksi atas terselenggaranya gelaranan ‘Wiwit Mbako Merti Bhumi Phala’ pertama kali. Memang sedari pagi, ribuan masyarakat yang mayoritas sebagai petani tembakau dan kopi asal kota tembakau itu telah berduyun-duyun datang dari berbagai penjuru Temanggung. Dalam gelaran […]

Potret

DKPP Kabupaten Probolinggo ajak petani tembakau tingkatkan kualitas

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Probolinggo mengajak para petani tembakau yang ada di Kabupaten Probolinggo untuk senantiasa meningkatkan kualitas daun tembakaunya. Oleh karenanya, pembinaan terhadap petani dalam rangka sosialisasi intensifikasi tembakau terus dilakukan terhadap 7 kecamatan potensi tembakau di Kabupaten Probolinggo. Tahun ini pembinaan terhadap petani tembakau dilakukan pada tiga lokasi meliputi Kantor […]

Potret

Tembakau Siluk Khas Jogja Bernilai Tinggi

Tembakau Siluk, adalah jenis tembakau lokal  Pedukuhan Siluk, Selopamioro, bantul, Yogyakarta, yang dipersilangkan dengan tembakau jenis virginia, sebagai upaya petani untuk menghasilkan bibit yang baik dan hasil yang banyak. Karena mereka menggantungkan penghasilan terbesarnya dari tembakau. Pernah dengar Tembakau Siluk ? Tembakau lokal yang dibudidayakan secara masal oleh warga Pedukuhan Siluk, Desa Selopamioro, Kecamatan Imogiri, […]

Potret Tradisi

20 Ribu Petani Tembakau Temanggung Akan Meriahkan Selametan Musim Tanam

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Temanggung bakal menggelar Slametan Wiwit Bako Merti Bhumi Phala 2019. Helatan yang akan digelar pada 27 April 2019 ini akan menghadirkan 2.000 tumpeng di Alun-Alun Temanggung. “Helatan ini menandai awal masa tanam tembakau 2019. Sebanyak 20.000 petani tembakau se-Kabupaten Temanggung siap menghadiri event ini,” kata Bupati Temanggung  M Al Khadziq. Menurutnya, kegiatan ini […]

Foto Lensa

Petani Madura Jual Sapi untuk Modal Tanam Tembakau

Pedagang menawarkan sapi dagangannya di Pasar Keppo, Pamekasan, Jawa Timur, Sabtu (20/4/2019). Dalam seminggu terakhir harga sapi di Madura turun Rp750 ribu – Rp1.5 juta per ekor tergantung ukuran, karena banyaknya petani yang mau menjual sapi ternak untuk modal tanaman tembakau. ANTARA FOTO/Saiful Bahri