Potret

Petani Silalahi Kembangkan Tembakau di Danau Toba

Sahat Manihar Sitanggang (32) penduduk Desa Silalahi 3, Kecamatan Silahisabungan, Kabupaten Dairi, mencoba mengembangkan tanaman tembakau di wilayah itu. Petani tersebut mengaku sudah dua kali membudidayakan tembakau di kawasan Danau Toba pantai Silalahi dan Paoropo. Dari pertanaman pertama lanjut Sahat, hasil diperoleh lumayan bagus. Dan saat ini masuk ke pertanaman kedua dia menanam 4.800 batang. […]

Potret

Tembakau Samosir yang Menjanjikan Petani

Bukan hanya lahan di Tanah Deli saja tampaknya yang mampu menghasilkan tanaman tembakau. Para petani di luar kawasan Tanah Deli tersebut kini juga bisa menikmati hasil tanaman bernilai tinggi tersebut.   Selama ini, lahan kawasan Tanah Deli yang meliputi dua kabupaten bertetangga dengan Kota Medan, yakni Kabupaten Deliserdang dan Kabupaten Langkat menjadi tumpuan untuk bercocoktanam tanaman […]

Potret

Tanam Tembakau di Samosir: Modal Rp1 Juta, Hasil Rp15 Juta

Sejauh ini, masyarakat petani di Kabupaten Samosir masih kepada pengembangan pertanian padi, bawang, kopi, coklat, cabai, kacang dan jagung. Belum pernah mencoba untuk mengembangkan tembakau yang ternyata cocok dikembangkan di Kabupaten Samosir. Salah seorang petani tembakau, warga Desa Pardugul, Kecamatan Pangururan, Dismawan Sitanggang (41), sudah 2 tahun mengembangkan tanaman tembakau di Samosir. Menurutnya, tembakau sangat […]

Potret

Prospek dan Tantangan Tembakau di Sumatera Utara

Siapa yang tak mengenal tembakau Deli. Tembakau tersebut sejak zaman kolonial telah termasyur ke seluruh dunia dengan kelebihannya, membawa nama Sumatera Utara sebagai salah satu sentra produksi tembakau berkualitas di Indonesia. Namun petani di provinsi ini masih terkendala dengan ketersediaan benih bersertifikat. Data Dinas Perkebunan Sumut, tahun 2017 Sumut hanya bisa menghasilkan produksi sebanyak 1.483,01 […]