FWB #1: Mahasiswa Makin Mengenal dan Mencintai Tembakau dan Cengkeh Indonesia
Pertanian tembakau, kata Ismet Ali, sebagai hulu dari mata rantai industri hasil tembakau (IHT) membutuhkan pendampingan kemitraan agar produktivitas maksimal.
Pertanian tembakau, kata Ismet Ali, sebagai hulu dari mata rantai industri hasil tembakau (IHT) membutuhkan pendampingan kemitraan agar produktivitas maksimal.
Dalam perkembangannya di Indonesia, cengkeh dimanfaatkan sebagai bahan baku dari produk hasil tembakau khas Indonesia bernama kretek.