Friday I’m in Love, Mantra Penyemangat Sambut Akhir Pekan
Genks! Mungkin sebagian dari kita mengenal lagu dari The Cure yang berjudul Friday I’m in Love ini. Mungkin juga sebagian dari kita terngiang-ngiang dengan judulnya dan selalu bersemangat saat hari Jumat.