Penumpang Commuter Line FOMO

Buat Anak Kereta: Tahun Depan Harga Tiket Berdasarkan NIK

  • 28 August 2024
  • 0 Comments

Wacana perubahan mekanisme subsidi KRL Jabodetabek kembali muncul. Mulai tahun 2025, rencananya pemerintah bakal menerapkan subsidi KRL berbasis Nomor Induk Kependudukan (NIK). Rencana ini terungkap dalam dokumen Buku Nota Keuangan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2025.

Tanaman cengkeh warga Pulau Serasan Jelajah

Cengkih Jadi Sumber Penghidupan Penduduk Pulau Serasan

  • 28 August 2024
  • 0 Comments

Pulau Serasan yang menjadi pembatas antara Indonesia dengan Malaysia, menjadi salah satu sentra Perkebunan cengkih yang menjadi tumpuan penghidupan masyarakat. Dalam catatan sejarah ekonomi serta perdagangan dunia selama berabad-abad, tanaman dengan nama Latin Syzygium aromaticum tersebut tumbuh subur di penjuru Pulau Serasan.

Sinyal cukai rokok naik Data & Kebijakan

Asosiasi Minta Dilibatkan, DPRD Pekanbaru Proses Pembuatan Perda KTR

THINKWAY.ID – Sejumlah asosiasi di Kota Pekanbaru Provinsi Riau meminta pelibatan dalam penyusunan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kawasan Tanpa Rokok yang dilakukan oleh Panitia Khusus (Pansus) DPRD Pekanbaru. Raperda yang diinisiasi Pemerintah Kota (Pemkot) ini disinyalir akan berdampak terhadap ekonomi para pelaku usaha di kota yang berjuluk “kota bertuah”. Salah satu asosiasi yang terdampak adalah […]