Kuliner

Dosen Prancis Bakal Bedah Budaya Kuliner Indonesia

  • 18 February 2019
  • 0 Comments

Pusat pendidikan dan kebudayaan Prancis, Institut Français Indonesia (IFI) Bandung, punya agenda menarik terkait kuliner di Indonesia dan hubungannya dengan kebudayaan. Tema ini akan dibahas lewat diskusi Open Lecture: Transisi Budaya Kuliner Indonesia bersama Jean-Pierre Poulain. Acara akan digelar Rabu 20 Januari 2019 pukul 14.00 WIB di Auditorium Fakultas Teknologi Industri Pertanian Universitas Padjadjaran. Jean-Pierre […]

Potret

#2019GantiPresiden Membuat Regita Anggia Jadi Lulusan Terbaik Unpad

  • 13 February 2019
  • 0 Comments

Wisuda Universitas Padjadjaran (Unpad) Tahun Akademik 2018/2019 menjadi sejarah tersendiri bagi Regita Anggia. Sebab di acara wisuda tersebut sarjana Fakultas Ilmu Komunikasi Unpad ini terpilih sebagai wisudawan terbaik. Ia lulus Program Studi Ilmu Komunikasi dengan IPK 4,00. Regita lulus setelah menyelesaikan tugas akhir berupa skripsi yang mengangkat tema gerakan #2019GantiPresiden. Skripsi yang berjudul “Pengaruh Sikap […]

Potret

Rektor Unpad: Negara Kita Tidak Butuh ‘Superman’ Tapi Perlu ‘The Avengers’

  • 10 February 2019
  • 0 Comments

Rektor Universitas Padjadjaran (Unpad) Prof. Tri Hanggono Achmad menyatakan Indonesia saat ini membutuhkan persatuan dan sinergitas antar elemen masyarakat. Ia mengakui, era saat ini berat, tapi akan lebih berat jika menghadapinya sendiri-sendiri tanpa kolaborasi. “Di era sekarang ini negara kita tidak butuh ‘Superman’ tapi memerlukan ‘The Avengers’. Jadi, jagalah selalu semangat ‘Unpad Ngahiji, Unpad Kahiji’,” […]