Yuk Kepoin Sejarah Tembakau Virgina, Tembakau untuk Rokok Mild
Sejarah tembakau Virgina bermula pada masa Perang Saudara pada 1812. Saat itu timbul kebutuhan akan rokok yang lebih lembut, ringan nikotin, tetapi tetap mengeluarkan aroma wangi tembakau.