Potret

Yuk Kenali Profesi Petani Zaman Now

  • 25 February 2019
  • 0 Comments

Banyak anak muda sekarang ingin punya cita-cita jadi pegawai negeri, bank hingga sebagai pekerja kantoran. Padahal, jika melihat penghasilannya, ternyata menjadi petani sukses bisa memiliki gaji lebih dari semua pekerjaan itu loh! PT Pertani (Persero) berbagi informasi bagaimana menjadi petani yang sukses. Ada beberapa kunci untuk menjadi petani milenial sukses, di antaranya: 1. Berani memulai […]