Wakil Ketua DPRD Jatim Usulkan Pasal Tembakau Dipisah dari RPP Kesehatan (Foto: ANTARA/HO-PTPN X) OPINI

Hal-hal yang Tak Dipikirkan Kemenkes saat Bikin R-Permenkes, Terlampau Egois dan Naif

  • 3 October 2024
  • 0 Comments

Penulis : Muchamad Aly Reza (Mojok.co) THINKWAY.ID – Arus deras penolakan terhadap Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan (R-Permenkes) tentang Pengamanan Produk Tembakau masih terjadi. Setelah beberapa kementerian dan asosiasi seperti Kemendag, Kemenperin, GAPPRI, GAPRINDO, hingga INDEF mengajukan keberatan terhadap Kemenkes, kini berbagai akademisi di beberapa universitas bersuara. Mereka turut menyoroti bahwa Rancangan Permenkes tentang Pengamanan Produk […]

Perayaan Wiwit Mbako Temanggung dan Kebersamaan Ribuan Petani dalam Budaya Lokal (Foto: Portal Indonesia) Data & Kebijakan

Inilah Tiga Tuntutan Serikat Pekerja, Upaya Memperjuangkan Keberlangsungan IHT

THINKWAY.ID – Federasi Serikat Pekerja Rokok Tembakau Makanan Minuman, Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSP RTMM–SPSI) menuntut tiga hal kepada pemerintah dalam mememperjuangkan keberlangsungan Industri Hasil Tembakau (IHT). Hal ini disampaikan saat penyelenggaraan forum diskusi bertajuk “Kawal Rancangan Peraturan Pemerintah tentang Kesehatna dan Kenaikan Cukai Tahun 2025 yang berlansung di Bogor, 19 Juni 2024. Dalam keterangan […]