Stop Melanggengkan Joki di Lingkungan Kampus
Deadline waktu yang ketat dan materi pelajaran yang kompleks seringkali membuat mereka mencari jalan pintas untuk menyelesaikan tugas individu. Di sinilah para joki memanfaatkan peluang dengan menawarkan jasa mereka untuk menyelesaikan tugas tersebut.