Potret

Melestarikan Kekayaan Tembakau Rejeb Magetan

Kabupaten Magetan di Jawa Timur sudah sejak zaman dahulu memiliki jenis tembakau lokal yang terkenal. Jenis tembakau ini biasa disebut dengan tembakau Rejeb. Berdasarkan sumber informasi dari masyarakat sekitar, tembakau Rejeb ini sudah dibudidayakan sejak awal abad ke 20 dan terus dibudidayakan secara turun-temurun hingga saat ini. Awal mula dibudidayakan tembakau ini dimulai dari Desa […]

Jelajah

Belajar Kegigihan Hidup di Museum Sejarah Bentoel

Pabrik rokok Bentoel telah bertahan sangat lama, sejak tahun 1925, itu artinya 91 tahun sudah berdiri di kota Malang. Bahkan kota Malang menjadi salah satu pusat perusahaannya selain di Jakarta. Bagaimana perjalanannya ya? Demi menyimpan semua catatan sejarah perusahaan rokok ini, Bentoel memiliki museum sejarahnya sendiri, Museum Sejarah Bentoel. Tak hanya pahlawan saja yang memiliki […]

Potret

Dinas Pertanian Kabupaten Blitar Gelar Sekolah Lapang Bagi Petani Tembakau

Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) dari Kementerian Keuangan yang diterima oleh Kabupaten Blitar sebagai salah satu daerah penghasil tembakau dipergunakan seoptimal mungkin untuk pembangunan daerah. Salah satu sasarannya adalah para petani tembakau. Kegiatan pemberdayaan petani tembakau dilaksanakan oleh Pemkab Blitar melalui Dinas Pertanian dan Pangan dengan gelar Sekolah Lapang Good Agricultural Practices (SLGAP). […]

Potret

DKPP Kabupaten Probolinggo ajak petani tembakau tingkatkan kualitas

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Probolinggo mengajak para petani tembakau yang ada di Kabupaten Probolinggo untuk senantiasa meningkatkan kualitas daun tembakaunya. Oleh karenanya, pembinaan terhadap petani dalam rangka sosialisasi intensifikasi tembakau terus dilakukan terhadap 7 kecamatan potensi tembakau di Kabupaten Probolinggo. Tahun ini pembinaan terhadap petani tembakau dilakukan pada tiga lokasi meliputi Kantor […]

Foto Lensa

Petani Madura Jual Sapi untuk Modal Tanam Tembakau

Pedagang menawarkan sapi dagangannya di Pasar Keppo, Pamekasan, Jawa Timur, Sabtu (20/4/2019). Dalam seminggu terakhir harga sapi di Madura turun Rp750 ribu – Rp1.5 juta per ekor tergantung ukuran, karena banyaknya petani yang mau menjual sapi ternak untuk modal tanaman tembakau. ANTARA FOTO/Saiful Bahri

Potret

Harta Karun Terpendam di Gunung Wilis Bernama Cengkeh

Siapa yang tidak mengenal Gunung Wilis?Keadaan hutan yang alami menjadi pesona tersendiri. Di sisi lain lereng, lahan cengkeh juga bagian terpendam disana. Seperti yang diungkapkan Penyuluh BPP Kecamatan Mojo, Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Kediri, Bambang. Tercatat ada sekitar 1588 hektar lahan cengkeh kepunyaan masyarakat di lereng Gunung Wilis. “Harga cengkeh di pasaran saat ini […]

Potret

Kementerian Pertanian Latih Santri Tembakau Milenial

Kementerian Pertanian Direktorat Jenderal Perkebunan Balai Besar Perbenihan dan Proteksi Tanaman Perkebunan (BBPPTP) Jawa Timur menggelar pelatihan budidaya tembakau dan pemasaran hasil panen di aula Ponpes Mansyaul Huda Dua, Senori, Tuban, Jawa Timur, Kamis (11/04/2019). Pelatihan yang ditujukan kepada Kelompok Santri Tembakau Milenial (KSTM) ini mendatangkan peneliti tanaman pemanis dan serat, Mochammad Sholeh. Ia memberikan […]

Potret

Petani Tembakau Tuban Undur Masa Tanam

Curah hujan yang tak menentu akhir-akhir ini berpengaruh dengan masa tanam para petani tembakau di wilayah Kabupaten Tuban. Para petani cenderung menunda masa tanam mengingat cuaca yang belum mendukung penanaman tembakau. Penanaman ditunda lantaran saat ini masih sering hujan sehingga lebih bisa dimanfaatkan proses tanam tumbuhan lain seperti cabai dan jagung. “Memang kita banyak yang […]