Potret

Blokir Iklan Rokok di Internet, Petani Terancam

Wacana pemerintah melarang adanya iklan rokok di internet membuat para petani tembakau resah. Koordinator Komite Nasional Pelestarian Kretek (KNPK) Muhammad Nur Azami menyebut, isu ini bisa berpengaruh terhadap penghasilan para petani tembakau. “Isu di hilir ini bisa berdampak juga di hulunya, terutama di teman-teman petani tembakau,” ucapnya di Kantor Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemenkominfo), Jalan Medan Merdeka Barat, Gambir, Jakarta Pusat. Terlebih, petani tembakau akan memasukin masa panen pada bulan Agustus hingga Oktober mendatang. […]

Data & Kebijakan Potret

Pemblokiran Iklan Rokok di Internet Cacat Hukum

Para stakeholder Industri Hasil Tembakau (IHT) melayangkan penolakan mereka terhadap pemblokiran iklan rokok di internet. Pasalnya sudah sebanyak 144 konten rokok di berbagai kanal telah diblokir oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika. Koordinator Komite Nasional Pelestarian Kretek (KNPK), Muhammad Nur Azami mengatakan apa yang dilakukan Kemenkominfo sudah melanggar ketentuan PP No. 109 Tahun 2012. “Ini pelanggaran promosi produk tembakau, misalnya […]

Potret

Tak Ada Aturan Blokir Iklan Rokok di Internet

Komite Nasional Pelestarian Kretek (KNPK) menyikapi langkah Kementerian Kesehatan (Kemenkes) yang meminta Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) untuk memblokir iklan rokok di internet, bersifat eksesif dan tidak didasari pemahaman yang baik mengenai peraturan iklan rokok. “Bu Nila Moeloek seharusnya terlebih dahulu meninjau PP 109 Tahun 2012, sebab disana terdapat aturan main yang detail mengenai iklan […]

Data & Kebijakan Potret

Kominfo Tunggu Penjelasan Menkes Blokir Iklan Rokok di Internet

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) menyatakan belum tentu akan memblokir semua iklan rokok di internet. Sebab, Menkominfo, Rudiantara menyatakan, lembaga yang bisa mengintepretasikan UU tentang Kesehatan sebagai dasar pemblokiran iklan rokok adalah Kementerian Kesehatan. Namun, kata dia, tidak menutup kemungkinan bila pemblokiran iklan rokok dapat merambah ke iklan yang menampilkan merek, meski saat ini baru […]

Data & Kebijakan Potret

Gaprindo Tolak Larangan Total Iklan Rokok di Internet

Gabungan Produsen Rokok Putih Indonesia (Gaprindo) mengapresiasi Kementerian Komunikasi dan Informatika yang telah memblokir iklan rokok atau konten di media online dan internet, yang menampilkan wujud rokok (kemasan dan batang rokok). Hal itu menyikapi pemberitaan terkait iklan rokok di media online dan internet yang marak dalam beberapa hari terakhir. Di mana implementasinya melanggar UU Penyiaran […]