Kemenyan, Kejayaan dan Kenyataan
Wangi kemenyan yang mencapai dataran Asia, Timur Tengah hingga Eropa pada abad ke-5, kini tinggal kenangan. Dia semakin digerus oleh tanaman produksi hingga menjajah ke hutan adat Batak Toba. Seekor ular berwarna hijau melintas di bawah pohon Styrax sumatrana muda saat empat lelaki adat melintasi hutan Simataniari, Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara. Tak ada rasa takut yang menghinggap […]