Potret

Raup Untung dari Budidaya Maggot

Budidaya maggot tengah menjadi trend untuk dikembangkan di Indramayu. Maggot dinilai memiliki peluang yang sangat menjanjikan. Para pemuda di Desa Arjasari, Kecamatan Patrol, Kabupaten Indramayu, contohnya, mendirikan instalasi bio konvensi atau Rumah Maggot yang penggunannya diresmikan pada Jumat, 11 Juni 2021, lalu. Maggot adalah larva dari lalat Black Soldier yang diperoleh dari proses biokonversi Palm […]